Detail Cantuman

PERUBAHAN TINGKAT KESUKAAN KONSUMEN BERDASARKAN PARAMETER SENSORIS PADA PRODUK INTIP YANG DISIMPAN DENGAN PERBEDAAN SUHU DAN LAMA PENYIMPANAN

PERUBAHAN TINGKAT KESUKAAN KONSUMEN BERDASARKAN PARAMETER SENSORIS PADA PRODUK INTIP YANG DISIMPAN DENGAN PERBEDAAN SUHU DAN LAMA PENYIMPANAN


Intip adalah kerak yang biasanya menempel di dasar panci atau periuk. Intip
sebagai makanan tradisional yang sudah ada sejak jaman dahulu menjadikan intip
populer di beberapa daerah yang ada di Indonesia. Kondisi daerah Indonesia yang
beragam, menyebabkan perlunya penanganan penyimpan produk intip yang
dipengaruhui suhu dan lama penyimpanan.Tujuan penelitian ini adalah untuk
mengetahui tingkat penerimaan (kesukaan) konsumen terhadap produk intip goreng
yang disimpan dengan suhu dan lama penyimpanan yang berbeda. Penelitian ini
dilakukan dengan cara produk intip disimpan pada suhu 25ºC, 35ºC dan 45ºC


LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang WINANTI NURI LESTARI - Personal Name
Yannie Asrie Widanti, S.TP., M.Gizi - Personal Name
YUSTINA WURI WULANDARI STP MP - Personal Name
Dr NANIK SUHARTATIK STP MP - Personal Name
Edisi
No. Panggil STP 653.7 Win p I-2021
Subyek SUHU PENYIMPANAN
Klasifikasi 653.7
Judul Seri
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit
Tahun Terbit 2021
Tempat Terbit
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik

  Tags :
SUHU PENYIMPANAN

Citation

. (2021).PERUBAHAN TINGKAT KESUKAAN KONSUMEN BERDASARKAN PARAMETER SENSORIS PADA PRODUK INTIP YANG DISIMPAN DENGAN PERBEDAAN SUHU DAN LAMA PENYIMPANAN.(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd

 



Media Sosial / Kanal

Facebook UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS SLAMET RIYADI Official
Youtube UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS SLAMET RIYADI Official
Instagram UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS SLAMET RIYADI Official

Address

Developer SETIADI Basecamp
Kp Kebon Kopi Kav 37 Rt 8 Rw 4
Kelurahan Pondok Betung, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan
E: admin@slimsetd.id