Detail Cantuman

PENGARUH BEBAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DENGAN STRES KERJA SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (Survei Pada Pegawai BPJS Kesehatan Cabang Surakarta)

PENGARUH BEBAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DENGAN STRES KERJA SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (Survei Pada Pegawai BPJS Kesehatan Cabang Surakarta)


Kemajuan sebuah organisasi tidak lepas dari adanya sumber daya manusia yang terdapat di dalamnya. Sumber daya manusia merupakan faktor terpenting dalam menjalankan segala kegiatannya dalam mencapai sebuah tujuan yang berada di organisasi tersebut. Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Kesehatan (BPJS Kesehatan) merupakan Badan Hukum Publik bertanggung jawab langsung kepada Presiden yang secara khusus menyediakan program jaminan kesehatan masyarakat Indonesia. Tujuan penelitian ini adalah: 1) untuk menganalisis signifikansi pengaruh beban kerja terhadap stres kerja pada pegawai BPJS Kesehatan Cabang Surakarta. 2) untuk menganalisis signifikansi pengaruh beban kerja terhadap kinerja pegawai di BPJS Kesehatan Cabang Surakarta. 3) untuk menganalisis signifikansi pengaruh stres kerja terhadap kinerja pegawai di BPJS Kesehatan Cabang Surakarta. 4) untuk menganalisis stres kerja dalam memediasi beban kerja terhadap kinerja pegawai di BPJS Kesehatan Cabang Surakarta.


LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Yuni Fakhtul Alifah - Personal Name
LAMIDI SE MSi - Personal Name
Drs SUNARSO MM - Personal Name
Edi Wibowo SE MM - Personal Name
Edisi
No. Panggil SE.MAN 155.9 Yun p I-2020
Subyek KINERJA PEGAWAI
Klasifikasi 155.9
Judul Seri
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit
Tahun Terbit 2020
Tempat Terbit
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik

  Tags :
KINERJA PEGAWAI

Citation

. (2020).PENGARUH BEBAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DENGAN STRES KERJA SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (Survei Pada Pegawai BPJS Kesehatan Cabang Surakarta).(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd

 



Media Sosial / Kanal

Facebook UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS SLAMET RIYADI Official
Youtube UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS SLAMET RIYADI Official
Instagram UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS SLAMET RIYADI Official

Address

Developer SETIADI Basecamp
Kp Kebon Kopi Kav 37 Rt 8 Rw 4
Kelurahan Pondok Betung, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan
E: admin@slimsetd.id